Rekomendasi Jenis & Tipe Kabel Listrik Untuk Instalasi Rumah
Agar dapat mengalirkan daya pada berbagai perangkat elektronik yang Anda gunakan, listrik membutuhkan kabel yang terhubung melalui stop kontak. Nah, biasanya kabel yang digunakan untuk mengalirkan listrik akan disesuaikan dengan kebutuhan setiap penggunanya. Beberapa jenis kabel listrik yang cocok untuk instalasi rumah cenderung lebih sederhana dibanding jenis kabel lainnya. Nah, jika Anda sedang mencari kabel listrik untuk rumah, berikut beberapa tipe kabel listrik bagus yang bisa Anda gunakan untuk instalasi listrik di rumah:
yang berisolasi PVC dan berisi satu kawat. Merupakan kabel udara atau tidak ditanam dalam tanah. Kabel
ini biasanya berwarna merah, hitam, kuning, atau biru. Isolasi kawat penghantarnya hanya satu lapis, sehingga tidak cukup kuat terhadap gesekan, gencetan, tekanan, atau gigitan binatang seperti tikus. Karena kelemahan pada isolasinya tersebut maka dalam permasangannya diperlukan pelapis luar dengan menggunakan pipa conduit dari PVC atau besi.
Merupakan kabel listrik yang berisolasi PVC dan berisi kawat lebih dari satu ( 2, 3 ataau 4 ). Jenis kabel udara dengan isolasi luar umumnya berwarna putih dan warna isolasi bagian dalam beragam. Isolasi rangkap membuat kabel listrik NYM relatif lebih kuat terhadap gesekan, gencetan, dan tekanan.
merupakan kabel berisolasi PVC, berintikan 2 , 3 atau 4 dengan warna isolasi luar hitam. Merupakan
sehingga tahan terhadap
dan gencatan atau tekanan.
merupakan kabel serabut dengan dua
inti yang terdiri dari dua warna. Kabel jenis ini biasa digunakan pada loudspeaker, sound sistem, dan lampu – lampu berdaya kecil sampai sedang.
Pemilihan jenis kabel listrik tentu tidak boleh dilakukan sembarangan. Anda harus menyesuaikannya dengan kebutuhan instalasi yang akan dilakukan. Pasalnya, masing-masing kabel memiliki bahan dan kuat arus yang berbeda. Agar tak salah pilih, berikut empat jenis kabel listrik yang bisa Anda gunakan untuk instalasi listrik di dalam rumah. Apa saja? Simak selengkapnya dalam artikel berikut.
Tipe kabel NYA inilah yang paling sering digunakan di sebagian besar instalasi listrik rumah di Indonesia. Umumnya, jenis kabel listrik dengan isolator berbahan PVC ini memiliki diameter sebesar 1,5 – 2,5 milimeter. Isolator adalah bagian pada kabel listrik yang terbuat dari bahan thermoplastik. Bagian isolator pada kabel NYA memiliki beberapa warna indikator, seperti merah, biru, kuning, dan hitam. Mengingat kabel NYA hanya terdiri dari satu lapis isolator, tak heran lapisannya mudah rusak dan tidak tahan air.
Tipe kabel NYA paling efektif digunakan di dalam saluran tertutup (pipa atau conduit jenis PVC). Selain itu, Anda juga bisa memasang jenis kabel listrik berinti satu ini di udara agar tidak mudah rusak akibat goresan atau bahkan gigitan tikus. Kabel listrik NYA ini juga cocok digunakan untuk Anda yang memiliki budget terbatas karena harganya relatif lebih murah dibandingkan dengan jenis kabel listrik lainnya.
Berbeda dari kabel NYA, jenis kabel listrik NYM justru memiliki inti lebih dari 1, bisa 2, 3, ataupun 4 dengan lapisan isolasi PVC berwarna putih atau abu-abu. Masing-masing inti kabel NYM juga dilapisi dengan isolator sehingga aman dan tidak mudah mengalami korsleting. Sama seperti jenis kabel sebelumnya, kabel NYM juga dilapisi dengan lapisan thermoplastic.
Umumnya, kabel NYM digunakan untuk instalasi listrik rumah tingkat atau apartemen yang langsung ditanam pada dinding. Kabel listrik NYM memiliki kualitas yang lebih baik dan kuat terhadap segala cuaca. Tak heran jika Anda perlu menyiapkan anggaran yang sedikit lebih besar untuk menggunakan kabel NYM pada instalasi listrik di rumah.
Jenis kabel listrik NYY cocok digunakan apabila instalasi listrik di rumah Anda memiliki tegangan yang cukup tinggi. Jenis kabel ini juga aman dipakai untuk instalasi out door atau di luar ruangan. Namun demikian, Anda tetap perlu menambahkan perlindungan baik berupa pipa besi atau PVC agar kabel listrik NYY tidak mudah rusak.
Jika dilihat sepintas, kabel listrik jenis NYY mirip dengan NYM karena juga memiliki inti lebih dari satu. Perbedaan utama antara kabel NYY dan NYM dapat ditemukan bila Anda memperhatikan tekstur dan konstruksi kedua kabel tersebut. Pasalnya, kabel NYY cenderung lebih kaku dan konstruksinya lebih kuat sehingga aman dari goresan, perubahan cuaca ekstrem, maupun gigitan tikus.
Ada satu lagi jenis kabel listrik yang bisa Anda pertimbangkan untuk instalasi di rumah, yaitu NYMHY/NYYHY. Jenis kabel ini biasanya dipakai untuk instalasi listrik rumah tangga dengan penggunaan daya maksimal sebesar 900 Watt. Tak jauh berbeda dari jenis kabel NYM dan NYY, kabel jenis NYMHY/NYYHY ini juga memiliki bagian inti lebih dari satu yang masing-masingnya sudah dilindungi oleh pelapis PVC.
Pemasangan instalasi listrik di rumah pada umumnya memang menjadi tanggung jawab kontraktor maupun pihak instalator. Namun, sebagai pemilik rumah sebaiknya Anda juga memahami jenis kabel listrik yang sesuai dengan kebutuhan demi keamanan dan kenyamanan seluruh penghuni rumah. Jadi, jenis kabel listrik mana yang cocok untuk instalasi listrik di rumah Anda?
Photo Credit: Pixabay
KABEL H03VV-F (NYMHY-1)
Kabel H03VV-F atau kabel NYMHY-1 juga digunakan sebagai kabel daya fleksibel untuk perangkat rumah tangga dan aplikasi ringan. Fungsi utama kabel ini adalah sebagai penghubung untuk peralatan seperti lampu, perangkat audio, dan peralatan elektronik. Kabel H03VV-F memiliki konduktor tembaga yang fleksibel dengan isolasi PVC, memberikan fleksibilitas dan perlindungan terhadap tegangan rendah serta tahan terhadap abrasi.
ACSR (Aluminum Conductor Steel Reinforced)
Kabel ACSR terdiri dari inti kawat baja yang dikelilingi oleh beberapa kawat aluminium. Kabel ini biasa digunakan untuk saluran udara distribusi listrik karena kombinasi kekuatan dan ringan. ACSR dibuat untuk tahan terhadap beban mekanis yang tinggi dan sangat efisien dalam menghantarkan listrik pada jarak jauh.
Memahami berbagai jenis kabel listrik dan fungsinya sangat penting untuk memastikan instalasi listrik yang aman dan efisien. Pemilihan kabel yang tepat tidak hanya akan meningkatkan keamanan, tetapi juga mendukung kinerja sistem listrik dalam jangka panjang. Dalam proyek instalasi listrik, pastikan untuk berkonsultasi dengan ahli kelistrikan terlebih dulu untuk menentukan jenis kabel yang sesuai dengan kebutuhan spesifik Anda.
Cek Kualitas Instalasi Kabel Listrik Secara Berkala
Setelah instalasi listrik rumah dilakukan, cek secara berkala untuk kualitas instalasi kabel listrik Anda di rumah. Lakukanlah pemeriksaan kabel listrik minimal 5 tahun sekali untuk mengecek apakah ada kabel yang sudah mulai mengeras atau terkelupas. Jika Anda menemukan kondisi kabel yang sudah tidak bagus, segera lakukan penggantian kabel listrik dengan yang baru. Anda bisa menggunakan kabel listrik yang bagus untuk instalasi rumah dengan memilih kabel merek Wilson Cables.
Kabel Listrik Coaxial:
Coaxial cable umumnya digunakan untuk instalasi televisi kabel atau internet. Dengan desain yang dapat menghantarkan sinyal dengan baik dan meminimalkan interferensi, kabel ini dapat mengoptimalkan kualitas transmisi sinyal.
Baca juga: Atap Bocor Bikin Panik! Yuk Cari Tahu Cara Mengatasi Atap Rumah Yang Sering Bocor
Terapkan sistem grounding
Sistem grounding tidak hanya digunakan saat sedang memasang alat penangkal petir saja, tapi juga bisa diterapkan saat memasang instalasi listrik rumah. Mekanisme ini bisa memberikan keamanan saat tiba-tiba daya membesar seperti saat sedang dilakukan perawatan listrik dari PLN atau saat ada sambaran petir. Dengan menyalurkan arus listrik dari MCB ke tanah bisa membuat aliran listrik tidak akan tiba-tiba melonjak pada salah satu aliran listrik di dalam rumah.
Memilih jenis kabel instalasi listrik yang tepat sangat penting untuk memastikan keamanan dan kinerja sistem listrik rumah tangga. Dengan memahami karakteristik masing-masing jenis kabel, pemilik rumah dapat membuat keputusan yang cerdas dan sesuai dengan kebutuhan spesifik mereka. Penting untuk selalu mengikuti standar keselamatan dan peraturan lokal ketika melakukan instalasi listrik di rumah.
Agar kamu selalu nyaman dengan rumah yang kamu beli, ada baiknya kamu membeli rumah yang memiliki kualitas terbaik di kelasnya. Salah satu contohnya adalah Residence 8 Solo, yang dibangun dan dikembangkan oleh Menara Santosa. Perumahan ini memiliki kualitas premium plus, sangat cocok bagi kamu yang menginginkan kenyamanan dan keamanan bagi keluarga.
Di era modern saat ini, kabel listrik masih menjadi pilihan utama sebagai media penghantar arus listrik. Dilansir dari jurnal Analisis Pemilihan Penghantar Tenaga Listrik Paling Efisien Pada Gedung Bertingkat, oleh Andrianna Eka Puji, dkk, menjelaskan jika “Setiap kabel listrik mempunyai kode yang menunjukkan tipe kabel tersebut, mulai dari jenis bahan konduktor, jumlah inti kabel, bahan isolasi, aplikasi untuk dalam ruangan atau luar ruangan, fleksibilitas, dan Sebagainya. Beberapa kode kabel yang sering kita jumpai diantaranya seperti NYA, NYAF, NGA, NYM, NYMHY, NYY, NYYHY dan lain-lain”.
Saat memasang kabel listrik, Anda tentunya akan memilih kabel yang tepat untuk berbagai aplikasi untuk memastikan keamanan, efisiensi, dan daya tahan sistem kelistrikan. Untuk mengetahuinya lebih lanjut, berikut adalah beberapa jenis kabel listrik yang umum digunakan dalam instalasi bangunan beserta fungsinya.
Kabel NYA adalah kabel tunggal berbahan tembaga yang dilapisi dengan isolasi PVC. Biasanya dipakai untuk instalasi listrik di dalam rumah, seperti lampu dan stop kontak. Kabel ini tahan terhadap kelembapan, tapi tidak cocok untuk pemakaian yang terpapar sinar matahari langsung karena PVC rentan terhadap degradasi akibat sinar ultraviolet.
Kabel Listrik XLPE:
Kabel XLPE (Cross-Linked Polyethylene) memiliki sifat isolasi yang lebih baik dan tahan terhadap panas. Kabel ini umumnya digunakan dalam instalasi listrik yang memerlukan daya besar, seperti untuk panel listrik utama atau rangkaian distribusi daya di rumah.
Kabel Listrik Twisted Pair (TP):
Jenis kabel ini terdiri dari dua konduktor yang dililitkan satu sama lain untuk mengurangi gangguan elektromagnetik. Kabel twisted pair sering digunakan dalam instalasi telepon atau sistem audio di rumah.
Jenis-jenis Kabel Listrik dan Fungsinya Masing-masing
Pada umumnya, kabel listrik akan menggunakan bahan utama berupa kabel inti tembaga. Namun selain kabel inti tembaga, bahan-bahan lain yang melengkapi kabel inilah yang membuat kabel listrik memiliki berbagai macam jenisnya. Berikut adalah jenis-jenis kabel listrik untuk instalasi listrik rumah dan fungsinya masing-masing.
Kabel NYM adalah jenis kabel yang sering digunakan dalam instalasi listrik rumah tangga. Terdiri dari beberapa inti konduktor tembaga, kabel ini dirancang untuk menangani beban listrik rumah tangga standar. NYM sering digunakan untuk menghubungkan soket, sakelar, dan perangkat listrik di dalam rumah.
Kabel NYY memiliki struktur serupa dengan NYM, tetapi umumnya digunakan untuk instalasi luar ruangan atau di dalam pipa conduit. Tahan terhadap cuaca dan kondisi lingkungan eksternal, kabel NYY sering dipilih untuk menghubungkan instalasi listrik luar rumah, seperti penerangan taman atau lampu jalanan.